Jumlah kasus baru virus corona mencapai 214 per hari Senin, 27 April 2020, sehingga totalnya mencapai 9.096 orang. Total kasus hari ini merupakan hasil pemeriksaan 75.157 spesimen pada 59.409 kasus.
Selain itu ada tambahan 44 pasien sembuh sehingga total 1.151 telah pulih dari corona. Sementara angka kematian juga bertambah 22 kasus menjadi total 765 orang meninggal dunia.
======================================================
Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData
Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.
Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataIndonesia
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/
Twitter : https://twitter.com/katadatacoid
======================================================